Saturday, August 15, 2009

You Teach Me How to Be Best Friend, "friend"...

"dia tak pernah ada saat dicari, tak pernah memunculkan jati. Namun, bila tak ada siapa-siapa, tak mengerti apa-apa, dia mencari..."


Kata dia tentu saja tidak mungkin di setarakan dengan makna sahabat, bukan? Terlalu egois bila disandingkan dengan si-pengisi-hidup (baca : sahabat) itu.
Terlalu manja rasanya..

Ingat, saya menyandingkannya dengan SAHABAT, bukan TEMAN.

Dongkol terkadang menyadari dia menghubungi hanya untuk mengisi dirinya, dan tidak ada tanggapan lebih lanjut tentang diri anda.. Sayang? sangat.. apabila tidak, tidak mungkin saya mempermasalahkan ini..

WELL,
kadang saya berpikir, apa beda wawancara vs ngobrol dengan "teman".

oh....., bedanya "teman" ini akan mencari kamu suatu saat dan dia akan tersenyum sangat manis, mengetahui bahwa ada yang hadir buatnya.. pheww

Saya yakin akan ada yang bilang, "bukankah mengasihi itu tidak menuntut?"

Well, ingat, saya hanya seorang sahabat. apa makna sahabat sebenarnya?

Terlalu klise kalau saya berkata, "cukup saya yang memberi, kamu tidak perlu."
i need u sometimes, honestly....

Biasanya saya selalu mencoba berpikir bahwa lebih baik merasa dimanfaatkan, daripada merasa tidak berguna sama sekali.. rasionalisasikah itu? dan saya letih.

ehm, yah, tp saya tak pernah menyesali itu.

Saya akan tetap hadir buat dia.
Saya tak pernah membenci, tak juga lagi kecewa. namun, tidak akan ada lagi terlukis "dia sahabat" di relung ini..

Thanks friend(s), you teach me how to be best friends....

3 comments:

  1. hahaha...
    luar biasa kata2 lu Jenz...
    tapi gw agk sulit mencerna kata2 ni:
    "dia tak pernah ada saat dicari, tak pernah memunculkan jati. Namun, bila tak ada siapa-siapa, tak mengerti apa-apa, dia mencari..."

    knapa pd saat dia gk ngerti apa2, dia mencari?

    ReplyDelete
  2. misalnya, gak ngerti pelajaran kuliah, dia cari...

    gak ngerti kenapa keadaannya aneh, dia cari.

    gak ngerti ttg dirinya, dia cari....

    ngerti tak?

    ReplyDelete
  3. jeans ada main blogger jugaaaaa...
    gw link yaaaaaaaa..

    nmheartvatenkeist.blogspot.com

    ReplyDelete

Puisi yang tak selesai?

Ku mulai khawatir. Khawatir puisi ini tidak akan pernah selesai, karena waktu berhenti lebih cepat daripada yang direncanakan. Semoga tidak ...